Giliran Warga Tuban Deklarasikan Dukungan Untuk Ganjar Maju di Pilpres
Kamis, 14 Juli 2022 – 00:09 WIB
Terkait aliran dana deklarasi Des Ganjar, Hari menegaskan bahwa kegiatan ini dilakukan secara independen.
“Anggaran ini murni dari sukarelawan, artinya dari kami semua dan mandiri karena didasari dengan kecintaan kepada Ganjar Pranowo,” kata dia.
Kegiatan deklarasi ini dilaksanakan secara meriah dan dihadiri oleh 1,000 peserta yang terdiri dari tokoh masyarakat, pelaku UMKM, dan masyarakat umum. (cuy/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Sukarelawan Des Ganjar Tuban mendeklarasikan dukungan kepada Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo untuk maju di Pilpres 2024.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kipasan Optimistis Ridwan Kamil-Suswono Utamakan Keserasian Hubungan Antaretnis
- Ribuan Pemuda Indonesia Center Deklarasi Dukungan kepada Ridwan Kamil
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Purnawirawan TNI AL hingga Sukarelawan Damkar Dukung Robinsar-Fajar di Pilkada Cilegon
- Ganjar Kecam Pengerahan Kades Mendukung Paslon di Pilgub Jateng