Gimana Nih, Ribuan Guru Belum Terima Tunjangan Sertifikasi

Mayoritas perserta yang tertunda pencairannya, hanya dibawah lima persen.
Sebab, kebanyakan mereka salah dalam penulisan nama, hingga gelar kepegawaiannya.
Namun, pihak Disdik telah memastikan proses pencarian tahap II tidak akan melewati pekan depan.
Sementara itu, Ketua Koordinator Pengawas SD Kabupaten Bogor, Suyoto mengimbau, bagi para guru yang menerima tunjangan sertifikasi agar memanfaatkan dana bantuan dengan bijak.
Dia pun tidak menutup mata atau pun melarang dana tersebut jika digunakan untuk keperluan sehari-hari.
Akan tetapi, lebih baik uang tersebut untuk meningkatkan kompetensi individual sesuai dengan bidangnya masing-masing.
Suyoto juga mengingatkan, kepada para pengawas di wilayah agar membuat laporan terkait pemetaan penggunaan dana sertifikasi para guru.
“Bisa saja uangnya dibelikan laptop, ataupun dipakai guru tersebut mengikuti kegiatan seminar pendidikan,” pungkasnya.
(radar bogor/rp2/c/jpnn)
Sebanyak 8.425 guru di Kabupaten Bogor, Jabar belum menerima dana tunjangan sertifikasi tahap II.
Redaktur & Reporter : Natalia
- Info Dirjen Nunuk Bisa Bikin Guru PPPK dan PNS Bergembira
- Dirjen Nunuk: Paling Lambat 2026 Semua Guru Sudah Memiliki Serdik
- Guru Agama Bingung, Kemenag & Kemendikdasmen Lepas Tangan soal Tunjangan Sertifikasi
- Mata Garuda LPDP dan USAID Indonesia Dorong Tenaga Pendidik Raih Sertifikasi Bertaraf Internasional
- Krisis Guru Mengancam, Kemendikbudristek Didesak Maksimalkan Sertifikasi
- Guru PPPK Tak Langsung Mendapat Tunjangan Sertifikasi, Alasannya Peralihan Data