Ginjal Siswi SMA Dijual Rp 70 Juta
Sabtu, 05 April 2014 – 05:51 WIB

Ginjal Siswi SMA Dijual Rp 70 Juta
Setelah mengetahui kondisi tersebut, Kadinkes Surabaya Febria Rachmanita langsung meminta agar Didik, Nur Hayati, dan Nur Ayu dibawa ke RSUD dr Soewandhie.
"Kondisi mereka akan diperiksa di RS untuk memastikan diagnosis penyakit," katanya. Dia berjanji semua biaya ditanggung pihaknya.
Sementara itu, menanggapi adik bungsu Nurul yang belum sekolah, Kadispendik Ikhsan akan mengusahakan agar dia bisa bersekolah. (bir/c14/nw)
SURABAYA - Perjuangan Ayu Nurul Farida, 18, dalam menyelamatkan keluarga dari kesulitan bikin trenyuh banyak pihak. Teman, guru, kepala dinas kesehatan,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Oknum Polisi Aniaya Mantan Pacar, Korban Mengaku Orang Tuanya Juga Diancam Akan Dibunuh
- Bank DKI Salurkan KJP Tahap I 2025 Bagi Penerima Baru Sebanyak 43.502 Siswa
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional
- Viral Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis, Disdik Semarang Belum Terima Laporan Resmi
- Bamsoet Prihatin Muruah Pengadilan Rusak Akibat Rentetan Kasus Melibatkan Hakim
- Senin Besok, Tol Junction Palembang Ramp 2 dan 3 Beroperasi, Sebegini Tarifnya