Girls, ini 5 Rekomendasi Pakaian Rumah Agar Tetap Modis Selama WFH

jpnn.com, JAKARTA - Pandemi corona memaksa sebagian perusahaan untuk menerapkan Work From Home (WFH) atau bekerja dari rumah.
Namun, WFH bukan berarti kalian absen terlihat fashionable girls.
Justru karena beraktivitas di dalam rumah ini jadi kesempatan untuk merawat diri, dan tidak lupa untuk tetap menggunakan pakaian rumah yang modis.
Pasalnya, terlalu lama beraktivitas di dalam rumah membuat sebagian orang jadi malas memperhatikan penampilan. Karena keadaan seperti inilah yang membuat semangat kerja menjadi berkurang.
Nah, biar mood kerja meningkat, yuk cobain rekomendasi pakaian rumah yang dijamin membuat kalian terlihat stylish dan tetap nyaman.
Rekomendasi Pakaian Rumah Agar Tetap Modis
1. Atasan Warna-Warni
Pakaian dengan warna yang cerah membuat mood jadi meningkat loh! Rasa lelah akibat pekerjaan yang menumpuk bisa reda karena pakaian kamu yang memancarkan keceriaan.
Biar mood kerja meningkat saat work from home (WFH), yuk cobain rekomendasi pakaian rumah yang dijamin membuat kalian terlihat stylish dan tetap nyaman.
- Bea Cukai Musnahkan Barang Tak Layak Edar Senilai Rp 563,8 Juta, Ada Makanan Hewan
- Glorious Spirit Raya Sajikan Modest Fashion hingga Kuliner
- Buka Toko di Bandung, Kanky Sportstyle Hadirkan Kolaborasi dengan Against Lab
- Tips Hemat untuk Kamu yang Hobi Belanja Online, Pakai ShopeeVIP Saja!
- Berburu Fesyen Lokal di Trademark Market Bandung
- Jeans Jadi Andalan Fashion Item, Imam Darto Ungkap Alasannya