Gita Protes Kebijakan Pembatasan Impor Daging
Senin, 15 Juli 2013 – 20:00 WIB
JAKARTA - Menteri Perdagangan Gita Wiryawan menyindir kebijakan pembatasan impor komoditas yang diterapkan beberapa kementerian. Ia menilai pembatasan itu tidak memperhatikan kemampuan produksi dalam negeri. Mantan Kepala BKPM itu mengatakan, impor tidak ada hubungannya dengan nasionalisme atau kecintaan pada produk dalam negeri. Melainkan bagaimana memenuhi permintaan masyarakat.
"Pengkuotaan-pengkuotaan ini harus realistis dan harus memiliki kepekaan terhadap apakah pasok dalam negeri apakah cukup atau tidak," kata Gita saat ditemui di Masjid Istiqlal, Jakarta, Senin (15/7).
Baca Juga:
Menurutnya, kebijakan pembatasan impor tanpa kemampuan produksi yang memadai hanya akan menyebabkan kelangkaan yang pada akhirnya berimbas pada melambungnya harga. Karena itu jika memang tidak mampu, pemerintah mau tidak mau harus membuka keran impor.
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri Perdagangan Gita Wiryawan menyindir kebijakan pembatasan impor komoditas yang diterapkan beberapa kementerian. Ia menilai pembatasan
BERITA TERKAIT
- BRI Insurance Perluas Literasi Asuransi Syariah ke Pesantren
- TUI Blue Berawa Hotel dan Vila Kini Hadir di Bali, Usung Konsep Persawahan
- KAI Logistik Beri Diskon Spesial Pengiriman Paket & Sepeda Motor
- Komisi XI DPR RI Desak Apple Bertanggung Jawab Atas Ketimpangan Pendapatan dan Investasi di Indonesia
- Gandeng Pengusaha Lokal, Tangkas Motor Listrik Ekspansi ke Jawa Timur
- Majoo Expert Solusi Nyata untuk Para Pelaku Usaha di Indonesia