GM PLN WS2JB Siap “Dicopotâ€
Jumat, 04 November 2011 – 07:48 WIB
Baca Juga:
Sebelumnya anggota Komisi IV DPRD Sumsel M F Ridho mengatakan, SEAG mempunyai makna yang sangat besar baik bagi Indonesia maupun Sumsel. Karena listrik sangat vital, maka bila terjadi satu kali sja pemadaman maka akan menurunkan nilai Indonesia terutama Sumsel dimata para tamu.
Oleh sebab itu, Ridho meminta agar PLN tidak hanya membeberkan rencana pengamanan listrik saja, tetapi PLN harus berani memberikan garansi. “Yang kita butuhkan pembuktian dari PLN bahwa tidak akan ada pemadaman, bukan hanya janji. Oleh sebab itu kami minta PLN memberikan garansi berupa pengunduran diri GM yang ada sekarang, jika sampai terjadi pemadaman saat SEAG," ujarnya. (del)
PALEMBANG - GM PLN Wilayah Sumsel, Jambi dan Bengkulu (WS2JB), I Gusti Agung Sutedja mengaku siap menerima semua konsekuensi jika terjadi pemadaman
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Harga Minyakita Tak Naik di Semua Daerah, Ah Masa?
- Dukung Industri dalam Negeri, Bea Cukai Beri Izin Fasilitas PLB ke Perusahaan Ini
- Gandeng LAPI ITB, Pertamina Patra Niaga Gerak Cepat Investigasi Kualitas Pertamax
- Mendag Klaim Harga Minyakita Bakal Turun Pekan Ini
- Mendag Budi Santoso Apresiasi Gerak Cepat Pertamina Menyegel SPBU Nakal di Sleman
- Optimalisasi MCP untuk Kemajuan Sektor Maritim Nasional, BKI Gelar FGD