Gofar Hilman Sempat Lakukan Ini Saat Terpuruk Gegara Tuduhan Pelecehan Seksual

jpnn.com, JAKARTA - Hampir setahun berlalu semenjak nama Gofar Hilman ramai diperbincangkan lantaran dugaan melakukan pelecehan seksual.
Tanggung jawab terhadap keluarga dan para karyawannya yang mendorong dia untuk kembali bangkit.
Namun, perjuangan Gofar Hilman untuk bangkit dari keterpurukan tak semudah itu.
Penyiar radio tersebut lantas menceritakan hal yang dia lakukan di bulan pertama setelah dituding melakukan pelecehan seksual.
"Gue inget banget sebulan pertama setelah gue matiin handphone, kerjaan gue main playstation, paling gue curhatnnya sama anjing gue," ujar Gofar Hilman di kawasan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Senin (5/9).
Sebulan berlalu, pemain film Midnight itu akhirnya perlahan bangkit.
Dia mulai kembali produktif dengan membuat konsep rencana kerja setelah memulai hidup yang baru.
Pasalnya kala itu, sebagian besar pekerjaannya harus terputus.
Gofar Hilman mengaku sempat terpuruk saat dituduh melakukan pelecehan seksual. Dia, bahkan sampai lakukan ini
- Polisi Ciduk Oknum Guru Ngaji yang Sodomi Bocah Usia 8 Tahun di Makassar
- Dosen Unnes Ternyata Lakukan Pelecehan Terhadap 4 Mahasiswi
- Dosen Unnes yang Diduga Lecehkan Mahasiswi Langsung Dicopot dari Jabatannya
- Gofar Hilman Beri Sentuhan pada Mobil Listrik Seres E1, jadi Lebih Keren
- Honorer yang Satu Ini Sulit jadi PPPK, Kelakuannya Parah
- Hubungan Terlarang Bu Guru dengan Muridnya, Punya Anak, Terungkap karena Wajah Mirip