Gol Abidal, Penentu Kemenangan Barca Atas Madrid 2-1
Kamis, 19 Januari 2012 – 05:48 WIB

Gol Abidal, Penentu Kemenangan Barca Atas Madrid 2-1
MADRID - Gol Eric Abidal akhirnnya membuyarkan harapan Real Madrid atas tamunya Barcelona pada leg pertama perempat final copa del rey di Stadion Santiago Bernabue, Kamis (19/1). Gol yang tercipta pada menit ke-77 itu merubah kedudukan 2-1 untuk kemenangan Barca. Melalui umpan terbosan dari Karim Benzema dari rusuk kiri gawang Barca yang dijaga Pinto, CR7 langsung melakukan penetrasi ke kotak enam belas. Tanpa mendapat pengawalan ketat, ia langsung melesatkan tendangan kaki kirinya. Gawang Pinto pun bergetar dan kedudukan bertahan 1-0 hingga turun minum.
Gol pemain bernomor punggung 22 ini terjadi setelah mendapatkan umpan lambung dari Lionel Messi. Lolos dari jebakan off side, sekali sentuhan dada, Abidal langsung meneruskan bola dengan kaki kirinya ke gawang Casillas.
Baca Juga:
Real Madrid unggul 1-0 lebih dulu pada babak pertama. Keunggulan anak asuhan Jose Mourinho saat menjamu Barcelona terjadi pada menit 11 lewat aksi Cristiano Ronaldo. Gol pemain yang dijuluki CR7 ini tercipta dari serangan balik ketika Barcelona lengah saat asyik menyerang.
Baca Juga:
MADRID - Gol Eric Abidal akhirnnya membuyarkan harapan Real Madrid atas tamunya Barcelona pada leg pertama perempat final copa del rey di Stadion
BERITA TERKAIT
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs