Gol Iniesta Awali 14 Trofi
Rabu, 18 April 2012 – 10:10 WIB
Namun, Iniesta menyebut memori indah di Stamford Bridge tiga tahun lalu tidak terulang lagi dini hari nanti. "Situasi dan kondisinya berbeda. Saya tidak berpikir memori itu akan banyak membantu kami memenangkan pertandingan. Chelsea juga semakin kuat, berbahaya, dan matang dibandingkan tiga tahun lalu," jelas pemain yang baru saja genap mencatat 400 laga bersama Barca tersebut.
Baca Juga:
Iniesta lantas menyebut sosok Juan Mata sebagai pemain yang bisa membuat perbedaan dalam bentrok kedua tim dini hari nanti. "Dia (Mata) masih muda dna berbakat. Keputusannya meninggalkan liga Spanyol adalah langkah besar dan tidak sia-sia," tutur pemain yang juga pernah dirayu Chelsea di era kepelatihan Jose Mourinho tersebut. (dns)
APA jadinya apabila Andres Iniesta tidak membobol gawang Chelsea pada 6 Mei 2009? Tentu saja, Barcelona tidak akan lolos ke final Liga Champions
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemprov Sumut Beri Dukungan Rp 15 M demi Kesuksesan Aquabike World Championship
- Menjelang Jumpa Korea, Timnas Basket Indonesia Mencoba Lebih Disiplin
- Mediol Gemilang, Petrokimia Gresik Pupus Harapan TNI AU ke Final Livoli Divisi Utama
- Tanpa Kekuatan Terbaik, TNI AL Bikin Kejutan Masuk Final Livoli Divisi Utama 2024
- Mengintip Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026, Seberapa Dekat?
- Diikuti 20 Tim, Babak Grand Finale Meet the World SKF Siap Digelar di Jakarta