Gol Kontroversial Fikri Andriansyah Bikin Pelatih PSMS Kecewa Berat
Minggu, 28 Juli 2019 – 22:40 WIB
BACA JUGA: Jan Saragih Resmi Mundur dari Pelatih Perseru Badak Lampung FC
Termasuk insiden saat Dimas Sumantri menurutnya ditolak lawan saat bisa masuk kotak penalti tim Aceh Babel pada menit ke-75. “Tapi wasit mendiamkannya. Saya kecewa dengan wasit hari ini,” pungkasnya.
Dengan hasil ini, PSMS bertahan dengan poin 16 dari lima kali menang, dua kali kalah dan sekali seri. (nin)
Pelatih PSMS Medan, Abdul Rahman Gurning tak bisa menyembunyikan kekecewaannya setelah timnya kalah 0-1 dari tuan rumah Babel United di Stadion Depati Amir, Pangkal Pinang, Minggu (28/7).
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Edy Rahmayadi Ungkap Penyebab Kualitas PSMS Medan Buruk, Oh Ternyata
- Philip Hansen Resmi Jadi Pelatih PSMS Medan
- Perseru Badak Lampung Turun Kasta, 4 Pemainnya Jadi Buruan Klub Liga 1
- Gagal Bawa PSMS Promosi ke Liga 1, Jafri Sastra Bilang Begini Soal Nasibnya
- PSMS Medan Gagal Promosi ke Liga 1, Bus Pemain Dilempari Batu di Labura
- PSMS Medan Liburkan Pemain setelah Tak Lolos ke Babak Semifinal Liga 2