Gol Marcus Rashford Jadi Kado Manis Akhir Tahun buat Manchester United

Manchester United duduk di peringkat keempat dengan 32 poin, hasil 10 kali menang, dua imbang, dan empat kalah.
Adapun untuk Wolves, kekalahan dari Manchester United membuat mereka masih belum beranjak dari zona degradasi.
Tim asuhan Julen Lopetegui itu menghuni peringkat ke-18 dengan 13 poin.
Diego Costa cum suis baru mengumpulkan tiga kali menang, empat imbang, dan 10 kali klah dari 17 pertandingan.(mcr16/jpnn)
Susunan pemain Wolverhampton vs Manchester United
Wolverhampton (4-3-3): Jose Sa; Nelson Semedo/Jonny (65), Nathan Collins, Maximilian Kilman, Hugo Bueno/Rayan Ait Nouri (73); Matheus Nunes, Ruben Neves, Joao Moutinho/Toti Gomes (73); Hwang Hee-chan, Diego Costa/Adama Traore (46), Daniel Podence/Raul Jimenez (81)
Pelatih: Julen Lopetegui
Manchester United (4-2-3-1): David De Gea; Aaron Wan-Bissaka, Raphael Varane, Luke Shaw, Tyrell Malacia; Christian Eriksen/Fred (61), Casemiro; Antony/Anthony Elanga (90+3), Bruno Fernandes/Harry Maguire (90+3), Alejandro Garnacho/Marcus Rashford (46); Anthony Martial/Donny van de Beek (81)
Manchester United mengamankan tiga angka dari markas Wolverhampton di laga lanjutan Premier League 2022/23
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Taklukkan Lyon, MU Melaju ke Semifinal Liga Europa
- Semifinal Liga Europa: MU Kembali Berjodoh dengan Tim Asal Basque
- Liga Europa: Catatan Unik Manchester United Setelah Masuk Semifinal
- Tiket Tur Asia Manchester United di Malaysia Terjangkau dan Ramah di Kantong
- Chelsea Harus Bayar 5 Juta Pounds ke MU jika Batal Mempermanenkan Sancho