Golkar Bakal Rebut Kursi Ketua DPR? Begini Kalimat Airlangga Hartarto
Senin, 11 Maret 2024 – 08:27 WIB
"Signifikan itu di atas 100, dan dari hasil perencanaan yang disiapkan selama 2 tahun, alhamdulillah memberikan hasil karena Partai Golkar menjadi partai pemenang di 15 provinsi," ucapnya.
Airlangga menyebut arah pemilih Partai Golkar linear di seluruh tingkatan pada Pemilu 2024, baik DPR kabupaten/kota, provinsi, dan nasional.
"Sekaligus juga linear dengan presiden yang diusung oleh Partai Golkar. Oleh karena itu, ini sebuah pencapaian yang menunjukkan soliditas dan kekuatan mesin Partai Golkar," ujarnya.(ant/jpnn.com)
Video Terpopuler Hari ini:
Ketum Partai Golkar Airlangga Hartarto menjawab isu partainya bakal merebut kursi ketua DPR RI. Cermati baik-baik kalimatnya.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS
- Menko Airlangga Dorong Kerja Sama dengan Arizona State University, Ini Tujuannya
- Satgas Semikonduktor Indonesia dan Purdue University Teken MoU, Menko Airlangga: Momentum Bersejarah
- Transaksi Modal dan Finansial Melonjak, Neraca Pembayaran Indonesia Surplus
- Indonesia-Brasil Perkuat Sinergi Ekonomi, Teken Kerja Sama Senilai USD 2,8 Miliar