Golkar Bantah Jadikan Irham Buana Caleg sebagai Balas Jasa

Golkar Bantah Jadikan Irham Buana Caleg sebagai Balas Jasa
Golkar Bantah Jadikan Irham Buana Caleg sebagai Balas Jasa

Saat disinggung kedekatannya dengan Akil, Irham langsung membantah. “Hahaha, mana mungkin kedekatan saya seperti itu,” ujar Irham menutup pembicaraan.

Leo Nababan juga keberatan jika ada yang menyebut Akil sebagai orang Golkar. Akil, kata Leo, sudah sejak 10 tahun silam menyerahkan kartu anggotanya ke Golkar, dan menjadi orang independen.

"Kalau dia masih orang partai, tak mungkin lah bisa terpilih menjadi hakim MK. Sudah 10 tahun lalu dia mundur dari Golkar," ujar Leo.

Jadi, lanjut dia, jika ada kedekatan Irham dengan Akil, itu adalah urusan pribadi. "Kalau ada kedekatan pribadi, ya hubungan pribadi, bukan kelembagaan atau institusi," sergah Leo.

Leo mengatakan hal itu untuk menegaskan bahwa kalau pun ada hubungan kedekatan Irham dengan Akil, hal itu tidak ada hubungannya dengan masalah dijadikannya Irham sebagai caleg dari Partai Golkar. (sam/jpnn)


JAKARTA - Kabar yang menyebut Irham Buana Nasution punya peran menentukan dalam sengketa pilkada-pilkada di wilayah Sumut yang disidangkan di Mahkamah


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News