Golkar Belum Putuskan Pengganti Calon di Pilkadal Bolsel
Sabtu, 27 Maret 2010 – 12:13 WIB
Untuk diketahui pada Februari lalu, DPP Partai Golkar telah menetapkan Syamsudin Kudji Moha sebagai cabup Bolsel untuk Pilkada Agustus mendatang. Penetapan suami Bupati Bolmong Marlina Moha Siahaan itu berdasarkan hasil survei dimana Kudji mendapatkan elektabilitas tertinggi. Sayangnya, ayahanda Aditya Moha yang anggota Komisi III DPR RI ini mengalami stroke dan dirawat di Singapura. Rabu (21/3), politisi DPRD Bolmong ini menghembuskan nafas terakhirnya. (Esy/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Pasca wafatnya Syamsudin Kudji Moha yang diusung DPP Partai Golkar sebagi calon bupati Bolmong Selatan (Bolsel) pada 21 Maret lalu, hingga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Teriakan 'Ganti Bupati' Menggema di Kampanye Akbar Paslon 02
- Pengamat Hardjuno Soroti Langkah DPR Memasukkan RUU Tax Amnesty ke Prolegnas 2024
- Lihat Senyum Jokowi saat Kampanye Luthfi-Yasin di Simpang Lima Semarang
- Kantor PKS Didemo Massa, Minta Kadernya Disanksi
- Pemilih Gerindra, PDIP, Golkar & PAN Lebih Pilih Agustiar Sabran-Edy Pratowo
- Survei Jateng Jadi Polemik, Persepi Harus Bongkar Data SMRC, Indikator, & Populi Center