Golkar dan PDIP Siap Muluskan Angket Haji
Selasa, 17 Februari 2009 – 06:01 WIB

Golkar dan PDIP Siap Muluskan Angket Haji
Usul hak angket itu semakin kuat karena FPDIP juga berada di belakang pengajuan usul tersebut. ''Sejak awal kami sudah mendorong, maka besok (hari ini, Red), pandangan fraksi kami juga akan tetap menyetujui angket,'' ujar Ketua FPDIP Tjahjo Kumolo.
Dari hitungan matematis, dengan dukungan kedua fraksi itu, sudah hampir pasti usul angket haji tersebut akan lolos. Sejak resmi diajukan, usul hak angket itu memang tidak didukung anggota Fraksi Partai Demokrat (FPD) dan Fraksi Partai Damai Sejahtera (FPDS).
Ketua FPKS Mahfudz Siddiq, Ketua FKB Effendy Choirie, dan Ketua FPBR Bursah Zarnubi juga menyatakan siap menggerakkan anggotanya untuk meloloskan hak angket. ''Kami pasti setuju,'' tegas Bursah.
Tapi, FPPP berbeda sikap. Menurut Ketua FPPP Lukman Hakim Syaifuddin, persoalan mendasar penyelenggaraan haji tahun 2008 adalah pemondokan. Karena itu, untuk memecahkan masalah tersebut, justru lebih efektif bila melalui Komisi VIII (Bidang Agama). ''Makanya, kami menilai penggunaan hak angket kurang relevan,'' katanya.
JAKARTA - Usul hak angket pelaksanaan ibadah haji oleh DPR bakal sulit dibendung. Dua fraksi terbesar di parlemen, Fraksi Partai Golkar (FPG) dan
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi