Golkar Desak Mendagri Lantik Gafur
Kamis, 11 September 2008 – 16:18 WIB

Golkar Desak Mendagri Lantik Gafur
Sementara Mustokoweni Murdi mengatakan Komisi II DPR sudah sepakat bahwa permasalahan di Maluku Utara dikembalikan kepada KPU. Dengan demikian, katanya, tidak ada tafsir lain oleh pemerintah tentang hasil Pilkada Maluku Utara."Jika sampai setelah puasa tidak ada keputusan maka FPG akan meminta Komisi II DPR untuk kembali memanggil Mendagri Mardiyanto," tandasnya.(ara/JPNN)
Baca Juga:
JAKARTA – Golkar benar-benar tak menggubris keputusan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Mardiyanto yang mengusulkan pasangan Thayb Armain-Abdulgani
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina