Golkar Diingatkan Tak Dorong Reshuffle
Selasa, 13 Juli 2010 – 19:49 WIB

Golkar Diingatkan Tak Dorong Reshuffle
Mantan Sekjen Partai Demokrat itu justru menegaskan bahwa para menteri baru bekerja selama setengah tahun, sehingga belum perlu ada reshuffle karena menteri-menteri juga masih disibukkan dengan berbagai pekerjaan sebagai pembantu Presiden. "Setengah tahun kok ada reshuffle!" tandasnya.
Baca Juga:
Senada dengan Marzuki, Sekretaris Jenderal (Sekjen) PAN, Taufik Kurniawan, menyatakan bahwa parpol ataupun UKP4 tidak bisa merekomendasikan reshuffle kabinet. "Karena reshuffle itu sepenuhnya hak presiden," tandas Taufik.
Sedangkan Wakil Sekjen PKS, Mahfudz Siddiq, menuding ada agenda tersembunyi dari usulan Priyo itu. Mahfudz mencurigai dorongan untuk reshuffle itu karena Golkar ingin menempatkan lebih banyak kadernya di kabinet.
"Golkar telah menjadikan hasil evaluasi UKP4 sebagai pintu masuk untuk menempatkan kader-kadernya di pemerintahan," tuding Mahfud.(ara/fas/jpnn)
JAKARTA - Lagi-lagi, pernyataan politisi Golkar tentang perlunya reshuffle kabinet terhadap menteri-menteri yang berkinerja buruk menjadi bola liar.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo