Golkar-Hanura Intens Bahas Duet JK-Wiranto
Kamis, 30 April 2009 – 08:11 WIB

Golkar-Hanura Intens Bahas Duet JK-Wiranto
Pengamat politik Universitas Airlangga Prof Dr Kacung Marijan menilai, langkah SBY yang memperlama penentuan cawapres merupakan fatsun politik dari ketua Dewan Pembina Partai Demokrat tersebut.
Menurut Kacung, wajar jika SBY ingin mengetahui dulu suara resmi dari partai politik yang bakal menjadi anggota koalisi Partai Demokrat. Tidak etis ketika parpol lain belum memutuskan tiba-tiba SBY memutuskan sendiri. ''Saya kira, SBY ingin menghargai aspirasi partai sahabat,'' katanya.(tom/dyn/kum)
JAKARTA - Jika memang Ketua Umum DPP Golkar Jusuf Kalla (JK) tetap bersikeras ingin maju menjadi capres, lantas siapa cawapres yang akan digandeng?
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang