Golkar Jagokan Duet Bakri-Etha di Pilkada Buru
Minggu, 19 Juni 2011 – 15:23 WIB

Golkar Jagokan Duet Bakri-Etha di Pilkada Buru
Selain itu, imbuh dia, pasangan ini juga memiliki visi yang jauh ke depan dalam upaya percepatan pembangunan Kabupaten Buru melalui pertanian dan perikanan sebagai sektor unggulannya.
“Kabupaten Buru adalah kabupaten tertinggal dan termiskin dengan tingkat pengangguran yang sangat tinggi akibat aspek infrastrukturnya yang jauh dari yang dibutuhkan,” ujarnya.
Rahman juga menegaskan, pasangan Bakri dan Etha berkomitmen membersihkan praktik korupsi di Kabupaten Buru, yang mengakibatkan beberapa mantan kepala dinas dan badan-badan di lingkungan Buru meringkuk di penjara.
Sebagai kader Golkar, kata dia lagi, pasangan ini berkomitmen membangun kantor DPD Golkar Kabupaten Buru. “Ini kan ironis. Golkar mendominasi Kabupaten Buru, tetapi tidak memiliki kantor,” ujar Rahman menirukan Bakri.
JAKARTA- Partai Golkar menjagokan duet Bakri Lumbessy dan Etha Aisyah Hentihu sebagai pasangan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Buru di Provinsi
BERITA TERKAIT
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Komisi III Berikan Ruang eks Pemain Sirkus dengan Pengelola Taman Safari Duduk Bersama
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah