Golkar Merapat ke SBY, Koalisi Mulai Gelisah

Golkar Merapat ke SBY, Koalisi Mulai Gelisah
Golkar Merapat ke SBY, Koalisi Mulai Gelisah
Proses demokrasi yang saat ini sedang berlangsung, lanjutnya, bisa dijadikan laboratorium politik dan demokrasi di Indonesia. "Proses ini akan berjalan secara baik dan sempurna apabila semua partai politik terlebih dahulu membangun tradisi politik yang sehat dan rasional."

Dalam perspektif membangun tradisi politik yang sehat dan rasional tersebut, maka posisi politik Golkar memang harus berada di luar pemerintahan dan membangun oposisi di parlemen. "Tempat itu sangat tepat dengan perolehan suara yang diraih Partai Golkar dalam pemilu legislatif dan pilpres," kata Toto Daryanto.(fas/JPNN)

JAKARTA - Berkembangnya wacana Partai Golkar untuk merapat ke Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) usai pilpres 8 Juli lalu, membuat dua partai  koalisi


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News