Golkar Merasa Ical Terus Dihajar
Masuki 2011, Golkar Janji Pelopori Politik Sehat
Jumat, 17 Desember 2010 – 19:32 WIB
JAKARTA - Ketua DPP Partai Golkar, Priyo Budi Santoso mengatakan partainya akan mempelopori praktek politik sehat. Hiruk-pikuk satu tahun pemerintahan SBY-Boediono di 2010, menurutnya, sangat tidak sehat dan harus dihentikan.
“2010 adalah tahun pertama pemerintahan tapi tensi sudah tinggi. Oleh karena itu saya berharap hiruk-pikuk itu tidak terjadi dalam 2011 nati," ujar Priyo kepada wartawan di gedung DPR, Senayan Jakarta, Jumat (17/12).
Dikatakan Priyo, semestinya perdebatan yang terkait dengan isu-isu politik menghasilkan kontributif bagi bangsa dan negara ini. "Hiruk-pikuknya hanya bertujuan untuk menghajar pihak lain,” tegas Priyo, yang juga Wakil Ketua DPR itu.
Kalau hal ini dibiarkan hingga menjadi tradisi politik, yang paling rugi adalah bangsa ini. Oleh karena itu, katanya, nuansa politisasi bisa dihilangkan dan digantikan dengan hal-hal yang membangun.
JAKARTA - Ketua DPP Partai Golkar, Priyo Budi Santoso mengatakan partainya akan mempelopori praktek politik sehat. Hiruk-pikuk satu tahun pemerintahan
BERITA TERKAIT
- Wayan Sudirta Soroti Sejumlah Persoalan di Institusi Polri Termasuk Kasus Penembakan Anggota Paskibraka di Semarang
- Aktif Mendorong Percepatan Reformasi Sektor Keuangan, Misbakhun Raih detikJatim Awards 2024
- Polda Riau Sita 30 Kg Sabu-Sabu, Irjen Iqbal Ancam Jerat Hukuman Mati Bandar Narkoba
- Bea Cukai Serahkan Barbuk Kasus Rokok Ilegal ke Kejari Kota Semarang, Ada Mobil Mewah
- Siswa SMKN 4 Semarang Tewas Diduga Ditembak Polisi, Kombes Irwan Sebut Ada Tawuran
- 18 Ketua Kadin Provinsi Ajukan Gugatan Penyelenggaraan Munaslub 2024