Golkar Minta Menteri Terlibat Korupsi Prioritas Diganti
Senin, 19 September 2011 – 17:21 WIB
karenanya pula Nudirman mengingatkan Presiden SBY untuk secepatnya melakukan antisipasi. "Kalau tidak itu akan merongrong kewibawaan beliau dan memberikan citra yang buruk," tegasnya.
Ditegaskannya pula, mereshuffle menteri-menteri juga merupakan upaya untuk menyelamatkan kepemimpinan SBY. Sebelumnya isu reshuffle semakin mencuat setelah istana mengeluarkan kepastian akan ada perombakan kabinet oleh SBY. (Boy/jpnn)
JAKARTA - Politisi Partai Golongan Karya, Nudirman Munir, menyatakan bahwa reshuffle kabinet merupakan hak prerogatif Presiden RI Susilo Bambang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siti Fauziah Sampaikan Bukti MPR Telah Jadikan UUD 1945 sebagai Konstitusi yang Hidup
- Bawaslu Minta Masyarakat Segera Lapor Jika Menemukan Pemilih Tidak Memenuhi Syarat
- Polda Sulut Minta Masyarakat Jaga Keamanan di Masa Tenang Pilkada
- Heboh Insiden Carok Pendukung Cabup, Brimob Hingga Marinir Dikerahkan ke Sampang
- Tim Pemenangan RIDO Temukan Politik Uang & Pembagian Sembako Jelang Pencoblosan
- Survei Trust Indonesia: Bassam-Helmi Jadi Pemenang Pilbup Halmahera Selatan