Golkar Protes Calonnya Diintimidasi

Golkar Protes Calonnya Diintimidasi
Golkar Protes Calonnya Diintimidasi
Menurut Agung, Komisi Pemilihan Umum (KPU) juga harus bertindak tegas terhadap cara-cara provokatif dan intimidatif dari semua calon. Sebab, jika dibiarkan, hal itu akan memunculkan kerawanan baru berupa konflik horizontal.

Hal yang sama juga disampaikan Ketua DPP Partai Golkar Urusan Pilkada Sharif Cicip Sutardjo. Proses pilkada di duar daerah yang disebut Agung sudah tidak sehat. Karena itu, aparat keamanan dan KPU harus segera mengambil tindakan tegas. "Kalau kita membiarkan praktik ini, bagaimana hasil pilkadanya kalau pemimpin yang terpilih menang dengan cara-cara seperti itu," terangnya.

Sharif mengingatkan, ekses negatif dari praktik premanisme politik itu membuat rakyat apatis. Sebab, rakyat akan merasa suara hatinya tidak bisa disalurkan dengan baik. "Rakyat akan tidak peduli lagi dengan pilkada kalau cara-cara yang tidak demokratis ini dibiarkan," tandasnya.(bay/c1/tof)

JAKARTA - Gesekan di ajang pilkada mulai membuat partai pengusung gerah. Golkar adalah salah satu partai yang merasa dirugikan. Partai berlambang


Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News