Golkar: SBY tak Mampu Tutupi Kegelisahan
Minggu, 15 April 2012 – 11:03 WIB

Golkar: SBY tak Mampu Tutupi Kegelisahan
"Situasi seperti sekarang patut dikhawatirkan karena bisa mengganggu kinerja pemerintah," katanya.
Menurutnya, konsentrasi pemerintah akan terganggu, terutama para menteri yang merasa partainya terus dipojokan.
Situasinya, jelas dia, lebih menggambarkan amarah dan dendam, semata-mata karena ada anggota koalisi yang menolak bersepakat dengan pemerintah tentang perubahan harga BBM bersubsidi.
"Padahal, kalau dilihat dengan mata hati yang jernih, pilihan tidak bersepakat dengan pemerintah itu justru lebih banyak mendatangkan manfaat, termasuk bagi pemerintah sendiri," ujarnya.
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR, Bambang Soesatyo mengatakan, saat ini situasi yang menyelimuti pemerintah sungguh tidak sehat. "Koalisi parpol
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus