Golkar Tak Mau Dianggap Banci
Pansus Century Harus Berani Sebut Nama
Jumat, 19 Februari 2010 – 15:09 WIB

Golkar Tak Mau Dianggap Banci
Bambang juga menyatakan, isu reshuffle kabinet pun tak akan menciutkan nyali Golkar. "Kami percaya kader kami adalah yang terbaik dan yang dirugikan nanti (jika di-reshuffle) adalah pemerintah. Golkar tidak akan berguling-guling menangis," imbuhnya.
Baca Juga:
Karenanya Bambang justru mengatakan, akan menjadi aneh jika sikap Golkar berubah, termasuk tak cukup berani menyebut nama pihak-pihak yang bersalah dalamkasus Bank Century.
"Pansus akan banci kalau tidak mampu menyebutkan siapa yang paling bertanggungjawab. Golkar akan menyebutkan nama siapa yang bertanggungjawab dari kasus Bank Century ini," tandasnya. (ara/jpnn)
JAKARTA - Masa kerja Panitia Khusus (Pansus) Kasus Angket Kasus Bank Century DPR bakal segera berakhir. Golkar sebagai salah satu frksi di DPR yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Berbelasungkawa Meninggalnya Paus Fransiskus, Hasto: Beliau Tokoh Perdamaian Dunia
- Pemda Ogah Usulkan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu, BKN Pastikan NIP Tidak Diterbitkan
- KSBSI Pastikan Aksi May Day Bakal Berlangsung Damai Meski Suarakan Upah Bermasalah
- Ketum GP Ansor: Ganggu Ketahanan Pangan, Hadapi Banser Patriot!
- Mantan Penyidik KPK yang Dijuluki Raja OTT Dilantik Jadi Deputi di BPH
- Minta Harga Kontrak Baru Formula E Diturunkan, Pramono: Kalau Mau Diperpanjang, Dimurahin Dong