Golkar Tugaskan Hanan A Rozak Maju di Pilgub Lampung 2024

Menjawab kebutuhan petani akan akses jalan yang memadai, Hanan A Rozak membangun jalan usaha tani sepanjang 1 kilometer di Kelurahan
Ujung Gunung, Kecamatan Menggala, Kabupaten Tulang Bawang Barat.
Dengan jalan yang diberi nama Jalan Bojong Lomot ini sangat memudahkan akses para petani dalam mengeluarkan hasil buminya.
Ditunjuknya Hanan A Rozak sebagai calon gubernur Lampung jelas akan memperpanas perebutan kursi gubernur Lampung dalam Pilkada 2024.
Ia akan bersaing melawan petahana Arinal Djunaidi yang namanya juga masuk dalam surat perintah berisi nama-nama bakal calon
kepala daerah provinsi Lampung yang diterbitkan DPP Partai Golkar bernomor Sprint-1369/Golkar/III/2024 tertanggal 21 Maret 2024.(ray/jpnn)
DPP Partai Golkar dikabarkan menunjuk Anggota DPR RI Hanan A Rozak, untuk maju sebagai bakal calon gubernur Lampung dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
- Said Aldi Instruksikan Konsolidasi OKP Hingga ke Tingkat Bawah
- Yorrys Dukung Bahlil Menerapkan Pengelolaan Golkar Secara Modern
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- 7 Gugatan Hasil PSU Pilkada Sudah Masuk ke MK, Ini Daftarnya
- Loyal demi Negeri, Misbakhun Batal Ikut Maraton di AS