Golkar Unggul di Riau
Kamis, 30 April 2009 – 20:06 WIB
Dari jumlah tersebut, tampil Aida Nasution Ismeth SE, MM sebagai calon DPD dengan perolehan suara terbanyak, yakni 129.291 suara. Kemudian di urutan dua Drs M. Zulbahri MPd di peringkat dua dengan 45.326 suara, disusul Djasarmen Putra 40.903 dan Drs Hadi Selamat Hood 36.636 masing-masing di peringkat ketiga dan keempat calon DPD RI utusan Kepri yang lolos. (har)
Baca Juga:
JAKARTA- Selain di Sulawesi Utara, Partai Golkar ternyata juga unggul di Provinsi Kepulauan Riau. Hasil rekapitulasi penghitungan suara nasional
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pak Gubernur Ini Menjadi Salah Satu yang Diamankan KPK, Kasusnya Diduga Pungutan Pilkada
- Warga Diimbau Waspada, Gunung Lewotobi Kembali Erupsi
- Ketum Ajak Alumni Pesantren Persis Gaungkan Kolaborasi dan Silaturahmi
- Hmm, OTT di Bengkulu Diduga Terkait dengan Pungutan buat Pilkada
- Aher: Apa yang Sudah Diproduksi Pindad Selama Ini tak Kalah dengan Produk Negara Lain
- Diikuti 12.300 Pelari, Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar