Golkar Usung Incumbent di Pemilukada Kampar
Senin, 11 Juli 2011 – 23:29 WIB

Golkar Usung Incumbent di Pemilukada Kampar
" Hasil survei tersebut menjadi landasan bagi Partai Golkar dalam menetapkan Burhanudin-Zulher sebagai Cabup dan Cawabup Kampar, " ujar Indra yang juga bupati Indaragiri Hilir itu, Riau itu.
Baca Juga:
Selain hasil survei tersebut kata Indra, pertimbagan lain adalah hasil Rapat Kerja Daerah (Rakerda) DPD Golkar Kampar yang merekomendasikan dua nama itu ke DPP Partai Golkar sebagai Cabub dan Cawabub Kampar.
" Setelah penetapan oleh DPP ini, kita minta seluruh kader Partai Golkar khususnya Kampar untuk menghormati dan mematuhi serta menjalankannya apa yang telah ditetapkan DPP," pinta Indra.
Setelah resmi diusung Golkar, selanjutnya Indra mempersilahkan keduanya menjalin komunikasi dengan pihak terkait termasuk upaya membangun koalisi dengan partai lain. " Kita serahkan kepada keduanya untuk melakukan langkah-langkah sanjutnya termasuk upaya membangun koalisi dengan partai lain, namun saya tegaskan pasangan yang ditawarkan adalah tetap Burhanuddin-Zulher," tegasnya. (yud/jpnn)
JAKARTA - Partai Golongan Karya (Golkar) dipastikan kembali akan mengusung Burhanuddin Husein sebagai calon bupati di Pemilukada kabupaten Kampar,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bawaslu Incar Pemodal Politik Uang di PSU Pilkada Kabupaten Serang
- Yorrys Dukung Bahlil Menerapkan Pengelolaan Golkar Secara Modern
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos