Gowes Bersama Joy Riders, Komunitas Sepeda Terbesar Singapura (2-Habis)
N + 1 atau S - 1, Jumlah Ideal Sepeda yang Harus Dimiliki
Rabu, 09 Mei 2012 – 00:09 WIB

TERTIB : Joy Riders selalu melaju dua baris di jalanan Singapura.
Jalanan Singapura bakal memuaskan penggemar sepeda balap. Jalan lebar, naik-turun menantang, dan kaya variasi belokan. Tapi hati-hati, lubang besar tetap siap menerkam setiap saat.
AZRUL ANANDA, Singapura
JOY Riders, komunitas sepeda terbesar di Singapura, punya lambang menarik. Nama "Joy" tentu saja diambil dari nama pemrakarsanya: Joyce Leong.
Slogan Born to Ride juga didapat dari hari istimewa Joyce, yaitu ketika ada acara gowes bareng merayakan ulang tahunnya (hari born) ke-50. Kurang lebih saat itulah "enam tahun lalu" komunitas tersebut terbentuk.
Lalu, ada gambar siput. Itu juga dari julukan Joyce, yaitu Snail Queen alias Ratu Siput. Ketika ditanya kenapa itu menjadi julukan, Joyce menjawab dengan cerita.
Jalanan Singapura bakal memuaskan penggemar sepeda balap. Jalan lebar, naik-turun menantang, dan kaya variasi belokan. Tapi hati-hati, lubang besar
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu