Grab Resmi Akuisisi Uber di Asia Tenggara
Selasa, 27 Maret 2018 – 07:34 WIB

Ilustrasi Uber. Uber resmi diakuisisi Grab di Asia Tenggara. Foto: AFP
’’Menyusul integrasi dari bisnis Uber Eats. GrabFood bakal tersedia di seluruh negara besar Asia Tenggara pada semester pertama 2018,’’ kata Anthony.
Sementara itu, Managing Director Grab Indonesia Ridzki Kramadibrata mengungkapkan, pihaknya optimistis akuisisi akan akan menghasilkan platform aplikasi yang lebih baik lagi.
’’Dengan jumlah mitra yang lebih besar di platform kami, kebutuhan transportasi penumpang bakal lebih cepat terpenuhi. Penumpang dapat menikmati waktu tunggu yang lebih singkat melalui satu aplikasi,’’ tutur Ridzki. (agf/c14/fal)
Perusahaan aplikasi penyedia transportasi asal Malaysia Grab resmi mengakuisisi aset operasional Uber di Asia Tenggara, Senin (26/3).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Gandeng OVO & Grab, YIPB Luncurkan Program Uji Coba MBG di Sekolah Khusus se-Tangerang Raya
- YIPB Bareng Grab & OVO Menghadirkan MBG untuk SKH di Tangerang Raya
- Grab Merilis Layanan Terbaru Fitur Bayarin, Ada Cashback dari OVO
- 44 Mitra Ojol di Jateng Kaget Cuma Dapat BHR Rp 50 Ribu
- Tingkatkan Keselamatan Perjalanan di Perlintasan Sebidang, KAI & Grab Jalin MoU
- Berbekal Sertifikasi FDA, Restu Mande Sukses Mencuri Perhatian Dunia