Hari Perempuan Internasional

Grant Thornton Indonesia Bicara Pentingnya Kepercayaan Diri Perempuan di Tempat Kerja

Grant Thornton Indonesia Bicara Pentingnya Kepercayaan Diri Perempuan di Tempat Kerja
CEO Grant Thornton Indonesia Johanna Gani. Foto: source for JPNN

“Untuk membangun kepercayaan diri seseorang, hal yang pertama harus dilakukan adalah membentuk lingkungan kondusif untuk seseorang dapat mengeluarkan potensi terbaiknya. Salah satu cara untuk dalam pembentukan lingkungan tersebut adalah dengan membentuk sebuah tim yang diverse, dimana peran lelaki dan perempuan seimbang, dan tentu saja tanpa memandang level jabatan. Collaboration is a key,” ujar Dessy Sukandar.

Grant Thornton Indonesia mendorong adanya dialog yang lebih luas tentang pentingnya kepercayaan diri dalam membantu perempuan Indonesia meraih kesuksesan di dunia kerja yang semakin inklusif.

Grant Thornton juga selalu berkomitmen untuk terus memainkan peran aktif dalam mendukung kesetaraan gender dan menciptakan lingkungan kerja yang mendukung semua karyawan untuk berkembang dan mencapai tujuan mereka. (*/jpnn)

Grant Thornton Indonesia mendorong adanya dialog yang lebih luas tentang pentingnya kepercayaan diri dalam membantu perempuan Indonesia meraih kesuksesan.


Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News