Grant Thornton Indonesia Ungkap Peran Vital Perusahaan Mid-Market
Selasa, 19 November 2024 – 15:59 WIB

Grant Thornton Indonesia ungkap peran vital perusahaan mid-market dalam ekosistem bisnis berkelanjutan. Foto: supplied
Dengan langkah-langkah yang tepat dan dukungan yang memadai, perusahaan-perusahaan ini dapat mencapai keberlanjutan yang tidak hanya memberi keuntungan bagi mereka, tetapi juga bagi ekosistem bisnis secara keseluruhan. Sektor mid-market yang berkelanjutan adalah kunci bagi keberhasilan ekonomi global di masa depan.
“Kami di Grant Thornton Indonesia sangat percaya bahwa keberlanjutan adalah jalan menuju masa depan yang lebih baik, tidak hanya bagi bisnis, tetapi juga untuk masyarakat dan lingkungan. Kami berkomitmen untuk terus mendukung sektor mid-market dalam perjalanan mereka menuju keberlanjutan, agar mereka dapat menciptakan dampak positif yang lebih besar,” kata Anugrah. (rhs/jpnn)
Grant Thornton Indonesia ungkap peran vital perusahaan mid-market dalam ekosistem bisnis berkelanjutan.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Nawakara Hadirkan Perlindungan Risiko Bisnis Lewat Solusi Keamanan Terintegrasi
- Prodi DKV Untar Dorong Kreativitas dan Bisnis Lewat Pameran CREBO Season 2
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Dukung Industri Garmen, Bea Cukai Beri Izin Fasilitas Kawasan Berikat ke Perusahaan Ini
- 33 Tahun Ada, Tupperware Resmi Hengkang dari Aktivitas Bisnis Indonesia
- Gratis, Produk dari Pengusaha Mikro Bisa Tampil di Halaman Depan PaDi UMKM