Green Force Buru Puncak Klasemen
Sabtu, 29 Januari 2011 – 11:18 WIB
Jhon Arwandi pelatih Bogor Raya mengakui adanya sejumlah kekurangan di timnya. Maklum, para pemain Bogor Raya baru berkumpul sejak 13 Januari lalu. Selain memburu hasil positif, Jhon menyatakan bahwa laga nanti menjadi bagian dari pembentukan karakter tim. "Terpenting apa yang selama ini ditekankan dalam latihan bisa diterjemahkan di pertandingan oleh anak-anak," jelasnya. (uan)
Perkiraan Pemain
Persebaya 1927: 29-Endra Prasetya (g); 2-Mat Halil, 5-Otavio Dutra, 6-Fastabiqul, 3-Erol Iba; 8-Taufik, 12-Rendi Irwan, 77-John tarkpor, 7-Arief Ariyanto, 10-Andik Vermansyah, 18-I Made Wirahadi
Pelatih: Aji Santoso
Bogor Raya FC: 1-Agus Rohman (g); 23-Masferi Kasim, 6-Rasyid, 19-Billy Quinncroft, 24-Ade Combo; 20-Nofrizal, 5-Diego Bogado, 7-Andrija Jukic, 10-Luciano Rimoldi; 9-Oscar Alegre, 48-Isoewardi
SURABAYA - Dua kemenangan yang dicapai Persebaya 1927 belum mengantarkan mereka di puncak klasemen sementara Liga Primer Indonesia (LPI). Kemenangan
BERITA TERKAIT
- Sempat Unggul 17-10 di Gim 3, Jojo Keok di Semifinal Kumamoto Masters 2024
- Kevin Diks Puji Suporter Timnas Indonesia: Mereka Sangat Luar Biasa
- MotoGP Barcelona: Ada Masalah, Martin Gugup, Pecco Takut
- Timnas Indonesia Kalah dari Jepang, Shin Tae Yong: Ini Bukan Waktunya untuk Menyerah
- Prediksi Ranking FIFA Timnas Indonesia Setelah Dihajar Jepang
- Hasil UEFA Nations League: Portugal & Spanyol Melaju ke Perempat Final