Greysia/Apriyani Beserta Tim Bulu Tangkis Indonesia Dapat Hadiah dari BNI, Jumlahnya Fantastis

"Itu (bulu tangkis, red) menunjukkan tidak hanya menjadi ikon buat Indonesia, tapi juga menunjukkan bahwa cerita underdog buat dunia olahraga juga jadi sesuatu yang luar biasa. Kemenangan mereka menjadi momen buat bangsa kita,” kata Erick.
Sementara itu, Direktur Utama BNI Royke Tumilaar menegaskan BNI siap mendukung segala program yang berkaitan dengan pembinaan dan keberlangsungan bulu tangkis di masa depan.
Hal tersebut dibuktikan lewat penandatanganan nota kesepahaman antara BNI dan PBSI untuk pembinaan cabang olahraga bulu tangkis selama empat tahun ke depan.
BNI juga akan mendonasikan Rp 1 miliar kepada PP PBSI guna mendukung ekosistem bulu tangkis Indonesia.
Selain itu, BNI turut memberikan satu unit ambulans kepada PBSI sebagai bentuk dukungan maksimal terhadap kesehatan para pemangku kepentingan di dunia bulu tangkis nasional.
"Semoga dukungan ini bisa membawa bulu tangkis Indonesia lebih maju dan melahirkan atlet-atlet berskala internasional,” pungkas Royke.(antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Atlet bulu tangkis Indonesia yang berjuang di Olimpiade Tokyo 2020 seakan tak pernah kehabisan bonus dan hadiah. Kali ini bonus datang dari Bank BNI.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- BNI Indonesia’s Horse Racing 2025 Bakal Segera Digelar, Buruan Beli Tiketnya!
- Rejeki wondr BNI Berhadiah Chery J6 Hingga Mercedes Benz, Tingkatkan Transaksi Anda
- PBSI Coba Komposisi Pemain Senior dan Junior di Sudirman Cup 2025
- Ada Kejutan dalam Skuad Indonesia di Sudirman Cup 2025
- BNI Salurkan Rp14,3 Triliun KUR ke Sektor Pangan