Grup E EURO 2024: Skuad Ukraina Tak Kalah Mentereng dari Belgia

jpnn.com - MUNICH – Belgia menjadi favorit di Grup E EURO 2024 atau Piala Eropa 2024.
Dengan materi pemain yang matang di liga utama Eropa, Belgia seharusnya tak sulit untuk menjadi satu dari dua atau tiga tim dari Grup E yang lulus ke 16 Besar.
Diketahui, dua terbaik dari masing-masing grup mendapat akses langsung ke 16 Besar, sedangkan empat dari tiga peringkat terbaik juga boleh menyusul.
Belgia masih diperkuat bintang Manchester City, Kevin De Bruyne, Leandro Trossard (Arsenal) hingga Romelu Lukaku (AS Roma).
Kemungkinan besar ancaman untuk Belgia bakal datang dari Ukraina yang membawa top scorer La Liga Artem Dovbyk (Girona).
Dovbyk yang mencetak 24 gol musim 2023-2024, bakal dibantu superstar Chelsea Mykhailo Mudryk.
Namun, bukan berarti Rumania dan Slovakia hanya sekadar penggembira. (uefa/jpnn)
Skuad
Belgia dan Ukraina pantas menjadi unggulan di Grup E EURO 2024. Cek daftar pemain di sini.
- Berdebat Sengit dengan Trump, Zelenskyy Tinggalkan Gedung Putih Lebih Awal
- Presiden AS dan PM Inggris Bertemu Untuk Akhiri Perang Ukraina
- Polisi Kejar 8 Perampok WN Ukraina di Bali, Kerugian Capai Rp3,4 M
- Polda Bali Tangkap Satu Pelaku Perampokan WNA Ukraina, 8 Orang Masih Diburu
- WNA Rusia Merampok Rp 3,4 Miliar Milik Bule Ukraina di Bali
- Ukraina Tunjukkan Komitmen Transparansi dan Akuntabilitas di Tengah Invasi Rusia