GU Masih Ragu-Ragu Tentukan Pilihan
Minggu, 07 Agustus 2011 – 11:38 WIB

GU Masih Ragu-Ragu Tentukan Pilihan
Seperti yang sudah sering dia lakukan, pria yang memiliki latar belakangs ebagai seorang pengusaha ini hanya bisa berjanji. Sambari menyebut Senin besok pihaknya bakal menggelar rapat koordinasi tentang GU. Tentunya dengan pihak-pihak yang dia minta bantuannya mengurusi GU.
Baca Juga:
"Lihat saja bagaimana hasil dari pertemuan Senin nanti. Kalau memang semuanya setuju, bisa saja kami langsung memilih yang level satu," ujar Sambari. Sikap Sambari ini bukanlah satu-satunya dalam kurun waktu sebulan ini. Sebab, selain lamban menentukan keputusan arah kebijakan timnya, Sambari juga masih belum berhasil membentuk pengurus baru.
Sementara itu, sikap lamban yang ditunjukkan oleh Sambari ini mulai disayangkan berbagai pihak. Tak terkecuali dari pengurus lama tim kebanggaan publik sepakbola Kota Pudak, sebutan Gresik ini. Menurut salah seorang pengurus yang namanya enggan dikorankan, sikap lamban ini bisa saja berdampak pada tim GU.
Padahal, ujar pengurus tersebut, kompetisi sudah direncanakan bakal digelar pada Oktober mendatang. "Kalau tidak segera menyiapkan tim, ini sama saja mengulangi kesalahan tahun lalu. Bisa-bisa, tahun ini GU tidak kebagian pemain bintang yang sudah banyak diambil tim lain. Terutama tim yang lebih siap dari GU," tutur dia.
GRESIK - Wacana PSSI yang meminta klub membayarkan deposit sebesar Rp 5 Miliar jika ingin berlaga di kompetisi level satu musim depan tampaknya tak
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah