GU Tanding Ulang Lawan Persires
Komdis - LPIS Tak Kordinatif
Selasa, 08 Mei 2012 – 08:34 WIB

GU Tanding Ulang Lawan Persires
JAKARTA- PT Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS) ternyata kurang koordinasi dengan Komisi Disiplin (Komdis) PSSI. Setidaknya itu terlihat dalam pengambilan keputusan hasil isdang komdis untuk gagalnya pertandingan Persires Bali Devata kontra Gresik United (GU) pada 30 Maret silam. Sebelumnya, Catur memeparkan jika laporan LPIS menyebutkan dalam laporannya bahwa GU tidak hadir ke kandang Persires. Tapi, laporan tersebut ternyata tidak dibarengi dengan bukti yang kuat. Terutama dari tidak adanya laporan dari perangkat pertandingan.
Karena tak kunjung mendapatkan respon dari LPIS, komdis akhirnya memutuskan untuk mengulang laga yang menurut versi laporan awal LPIS tidak dihadiri oleh tim GU.
Baca Juga:
"Kami terpaksa putuskan karena perangkat pertandingan tidak ada yangd atang di siding komdis. Padahal, LPIS sudah kami minta berulang-ulang. Bahkan, melalui surat resmi tapi tidak dibalas," tutur wakil ketua komdis PSSI, Catur Agus Saptono.
Baca Juga:
JAKARTA- PT Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS) ternyata kurang koordinasi dengan Komisi Disiplin (Komdis) PSSI. Setidaknya itu terlihat dalam
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs