Gubernur BI Beberkan Potensi Zakat hingga Sedekah untuk Ekonomi, tetapi
Kamis, 14 Juli 2022 – 21:24 WIB
Oleh karena itu, Perry menilai digitalisasi penting dikembangkan dalam KSI karena saat ini memberi sedekah dan sebagainya bisa hanya melalui satu smartphone.
"Ini menyasar kepada generasi milenial yang semakin bertambah kaya. Saya pikir ini penting, ada potensi di sana," tutur Perry Warjiyo. (antara/jpnn)
Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo menyatakan potensi zakat dan sedekah dari populasi muslim di tanah air merupakan yang terbesar di dunia.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Tegas, YLKI Tolak Kenaikan PPN 12 Persen
- Digitalisasi Transaksi Bikin Pencatatan Lebih Presisi, Permudah Pengajuan Kredit
- Grant Thornton Indonesia Kupas Tuntas Strategi RI Hadapi Tantangan Ketidakpastian Ekonomi
- Kisah Sukses Nasabah PNM Mekaar, Ekspor Olahan Sisik Ikan ke Berbagai Benua
- Pengguna Layanan Ferizy Tembus 2,59 Juta, ASDP Terus Genjot Digitalisasi E-Ticketing
- ICEBM Untar 2024 jadi Sarana Percepatan Pencapaian SDGs untuk Semua Sektor