Gubernur Dipilih DPRD untuk Tekan Politik Uang
Proses Pemilihan Diyakini Lebih Mudah
Kamis, 18 Agustus 2011 – 23:03 WIB
"Sehingga itu juga bisa berpengaruh pada biaya birokrasi. Supaya kada didukung pegawai, ya dikasih aja tunjangan yang lebih tinggi. Tapi ini kan akan menguras anggaran daerah," ulasnya.
Apakah pemerintah yakin ide itu bakal diterima DPR? "Kita akan dialogkan ini dengan menyampaikan berbagai pemikiran. Bisa saja ada yang setuju atau tidak," ucapnya.(ara/jpnn)
JAKARTA - Pemerintah terus mematangkan draft RUU Pemilukada. Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi menyatakan, pemerintah menginginkan Gubernur dipilih
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tanggapi Dukungan Jokowi Kepada Ridwan-Suswono, Syafrudin Budiman: Tanda-Tanda Kemenangan
- Elly Lasut Punya Gagasan Jelas Menciptakan Pemerintahan Anti-KKN
- Komunitas Mahasiswa Salatiga Ajak Masyarakat Berani Melapor Kecurangan Pilkada Jateng
- Fifian Adeningsi Mus Berkomitmen Wujudkan Kabupaten Kepulauan Sula yang Cerdas dan Bahagia
- Golkar Bantah Isu Soal Putusan PTUN yang Batalkan SK Kemenkumham
- LSM Gempur Papua Ajukan 3 Laporan ke Bawaslu