Gubernur DKI Dinilai Kalah dengan Gubernur Jatim
Senin, 15 Februari 2010 – 13:35 WIB
Gubernur DKI Dinilai Kalah dengan Gubernur Jatim
JAKARTA-- Pemerintah pusat, dalam hal ini Kementrian Pekerjaan Umum (PU), dan Pemprov DKI Jakarta dinilai gagal dalam menangani banjir. Pemerintah dinilai tidak mampu bekerja dan hanya bisa menyusun evaluasi dan inventarisasi saja. "Saya heran kok gubernur banyak mengeluhkan warganya. Ya itu tugas gubernur dong. Saya contohkan di Surabaya, kepala daerahnya bisa mengubah kali bukan menjadi tempat sampah lagi," tegasnya.
"Menteri PU sudah dua periode, tapi kok setiap datang ke DPR yang dibawa hanya evaluasi dan identifikasi masalah saja. Tidak pernah maju-maju, makanya masalah banjir tidak pernah tuntas," ujar Nusyirwan Soejono, anggota Komisi V DPR RI, dalam rapat kerja dengan Menteri PU, Menteri Lingkungan Hidup, Kementerian Dagri, BPN, Gubernur DKI Jakarta, Gubernur Banten, dan Gubernur Jabar, di Senayan, Senin (15/2).
Baca Juga:
Dia juga menyoroti kinerja Gubernur DKI Jakarta Fauzi Bowo. Semestinya yang dipaparkan bukan pengerukan sampah 50 truk. Tapi bagaimana keberhasilan DKI Jakarta dalam mengubah budaya masyarakat membuang sampai di kali.
Baca Juga:
JAKARTA-- Pemerintah pusat, dalam hal ini Kementrian Pekerjaan Umum (PU), dan Pemprov DKI Jakarta dinilai gagal dalam menangani banjir. Pemerintah
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Baik, Honorer Silakan Mempersiapkan Diri, Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar?
- Jadwal Tes PPPK Tahap 2 Tidak Serentak, Kapan Bisa Cetak Kartu Ujian? Tenang ya
- George Santos Gelar Program MBG Perdana untuk Sekolah di Kawasan KEK Galang Batang
- Pesan Mardiono Saat Hadiri Pelantikan Gubernur Papua Pegunungan & Bangka Belitung
- Pengumuman, Kemenag Perpanjang Waktu Pelunasan Bipih
- Pemerintah RI dan Kerajaan Arab Saudi Sepakat Kembangkan Mineral Kritis