Gubernur Erzaldi Sampaikan Strategi Pencegahan Covid-19 di Bangka Belitung

"Pelaksanaan kampung tangguh itu kami lombakan dengan hadiah yang tidak sedikit yaitu ambulans," tutur Erzaldi.
Erzaldi menilai Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Mayarakat (PPKM) Mikro memberikan dampak yang luar biasa dalam penanganan Covid-19.
Menurutnya, PPKM Mikro berdampak pada terputusnya mata rantai penyebaran Covid-19 di tingkat RT/RW dan desa/kampung.
PPKM Mikro juga berdampak pada keberhasilan pemerintah daerah dalam menekan jumlah penularan Covid-19 dan kematian di tingkat keluarga.
Erzaldi juga berpendapat PPKM Mikro meningkatkan kesadaran dan kepatuhan masyarakat terhadap penerapan protokol kesehatan.
"PPKM Mikro membangun kembali nilai-nilai kearifan lokal dan solidaritas serta semangat gotong royong di masyarakat," ujar Erzaldi.(mcr9/jpnn)
Gubernur Bangka Belitung Erzaldi Rosman menyampaikan strategi dalam menanggulangi Covid-19 covid-19 di wilayahnya.
Redaktur & Reporter : Dea Hardianingsih
- Soal Lagu Bayar Bayar Bayar, GPA Ungkit Peran Polisi Saat Banjir & Penanganan Covid-19
- Isu COVID & Lab Wuhan Mencuat Lagi, China Gercep Membela Diri
- Sidang Tuntutan Korupsi APD Covid-19 di Sumut Ditunda, Ini Masalahnya
- Trump Bikin Gebrakan Hari Pertama, Langsung Teken Keppres agar AS Keluar dari WHO
- Kasus Virus HMPV Ditemukan di Indonesia, Ada yang Anak-anak
- Usut Kasus Pengadaan APD Covid-19, KPK Periksa Song Sung Wook dan Agus Subarkah