Gubernur Jateng Mengklaim Tanggul Sungai Tuntang Sudah Tertutup Rapat

Gubernur Jateng Mengklaim Tanggul Sungai Tuntang Sudah Tertutup Rapat
Gubernur Jateng Ahmad Luthfi. FOTO: Wisnu Indra Kusuma/JPNN.com.

Akibatnya, masyarakat harus memutar sejauh tiga kilometer untuk akses transportasi. Banjir ini berdampak pada 6.330 kepala keluarga (KK) yang terpaksa mengungsi.

Di wilayah ini, air yang masuk ke rumah warga mencapai 50 cm hingga 1 meter, sehingga evakuasi, dan pendirian dapur umum menjadi prioritas.(wsn/jpnn)

Gubernur Jateng Ahmad Luthfi mengeklaim tanggul Sungai Tuntang yang sempat jebol 30 meter sudah tertutup kembali.


Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Wisnu Indra Kusuma

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News