Gubernur Jateng Sebut 9 Perusahaan Siap Tampung Eks Buruh Sritex
Senin, 03 Maret 2025 – 15:47 WIB

Serikat pekerja PT Sritex FOTO: Romensy Augustino/JPNN.com.
"BLK sudah ada. Tinggal programnya yang diselaraskan. Mereka yang (sudah atau ingin, red) punya wirausaha kami masukkan kesitu untuk bisa berwirausaha," ujar Luthfi.
Eks Kapolda Jateng ini menekankan agar hak tenaga kerja seperti tunjangan hari raya (THR), dan uang pesangon tersampaikan sebelum Lebaran.
Termasuk telah melakukan kkoordinasi dengan kurator yang saat ini masih terus mendata aset milik PT Sritex.
"Selan komunikasi dengan kurator, kami juga koordinasi dengan Pemkab Sukoharjo," tuturnya.(wsn/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Ribuan eks buruh Sritex jangan khawatir, Gubernur Jateng sebuat akan ada sembilan perusahaan yang siap menampung.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
BERITA TERKAIT
- Gubernur Luthfi Bentuk Tim Khusus untuk Atasi Darurat Sampah
- Gubernur Jateng Tawarkan Langsung Investasi kepada 100 Investor dari 5 Negara
- Pembangunan Jateng Andalkan Investasi, Gubernur Ahmad Luthfi: Tingkatkan Pelayanan
- Ahmad Luthfi Ingin Prestasi Taekwondo Jateng Terus Meningkat di Era Kepemimpinan Deddy Suryadi
- Gubernur Luthfi Sambut Positif Investasi Pabrik Pakan Ternak di Kendal
- Warga Jateng Antusias Bayar Pajak Kendaraan, 3 Hari Tembus Rp 28 Miliar