Gubernur Jatim Khofifah Positif Covid-19 Lagi, Batal Hadiri Sertijab Bupati Tuban
Jumat, 25 Juni 2021 – 13:04 WIB
"Iya, statusnya OTG (orang tanpa gejala). Terakhir beliau ikut acara di SAR, itu kegiatan terakhirnya," ucap dia.
Usai melaksanakan sertijab secara virtual, Khofifah rencananya akan langsung kembali ke Surabaya untuk melakukan isolasi mandiri di kediamannya.
"Kalau di Surabaya isolasi, rencananya seperti yang lalu," pungkas Aries. (mcr12/jpnn)
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa kembali positif Covid-19 dari hasil swab PCR. Statusnya OTG
Redaktur & Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- Khofifah Ajak Masyarakat Jadikan Natal Momentum Tebar Cinta Kasih
- Pilkada Jatim 2024: Khofifah-Emil Unggul, Raih 12,1 Juta Suara
- Reog Ponorogo Resmi Jadi Warisan Budaya Takbenda UNESCO, Khofifah Mengaku Bangga
- Data Pemilu Pages Dev: Bobby Unggul di Sumut, Pramono Menang di Jakarta
- Ingin Pembangunan Jatim Dilanjutkan, Kaesang Dukung Khofifah-Emil
- Golkar Surabaya Ikut Sukseskan Pemecahan Rekor MURI Senam Serentak Nasional