Gubernur Lampung Minta Status IAIN Radin Intan Jadi UIN
Kamis, 03 November 2016 – 10:49 WIB

Gubernur Lampung Muhammad Rido Ficardo (tengah) menyaksikan Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin memukul gong pada pembukaan Konferensi Studi Islam Internasional (Annual International Confrence On Islamic Studies/AICIS) ke-16 di Ballroom Novotel Lampung, Selasa (1/11/2016) malam.
Dengan menjadi embarkasi haji langsung, jemaah haji asal Lampung tidak lagi harus melalui Jakarta dan bergabung dengan kelompok terbang (kloter) Jakarta. Selama ini, seluruh jemaah haji Lampung harus terbang ke Jakarta yang membuat ada ongkos transit daerah (OTD).
Menurut Ridho, Lampung layak memiliki embarkasi haji sendiri mengingat jumlah jemaah haji dan umrah tiap tahun bertambah. (adv)
BANDAR LAMPUNG—Gubernur Lampung Muhammad Ridho Ficardo meminta Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin menaikkan status Institut Agama Islam Negeri
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025
- Kolaborasi RSIJCP, FKUI, dan RSCM Dorong Inovasi Medis dan Pendidikan Kedokteran