Gubernur Riau Terima Bendera ISG
Rabu, 05 Oktober 2011 – 10:55 WIB

Gubernur Riau Terima Bendera ISG
Rusli berharap, dengan ditunjuknya Indonesia, khususnya Riau sebagai tuan rumah ISG III, diharapkan nama Indonesia semakin dipercaya di tingkat dunia. Tentu saja, iven akbar ini sekaligus dapat mempromosikan Indonesia, terutama Riau kepada negara-negara lain.
Baca Juga:
"Selain sukses sebagai pennyelenggara, sukses prestasi, kita juga optimis iven ini akan menjadi ajang promosi sekaligus memberikan dampak ekonomi bagi masyarakat. Bayangkan, akan hadir atlit dari 57 negara ke Indonesia, khususnya Riau," sebut dia.
Pada sidang tahunan Islamic Solidarity Sport Federation itu, Rusli juga mendapat kesempatan menyampaikan ekspos di hadapan perwakilan 57 negara-negara Islam yang akan bertarung di ISG ke-3 nanti terkait kesiapan Riau sebagai tuan rumah.
Rusli memastikan kepada peserata sidang bahwa semua venues yang akan digunakan pada ISG III nanti, diharapkan sudah selesai pembangunannya pada akhir 2011 ini.
JAKARTA- Gubernur Riau HM Rusli Zainal SE MP secara resmi menerima bendera Islamic Solidarity Games (ISG) pada sidang tahunan Islamic Solidarity
BERITA TERKAIT
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka