Gubernur Sumut Edy Rahmayadi Dilaporkan ke KPK, Kasus Apa?
Jumat, 14 Januari 2022 – 13:54 WIB

Plt Juru Bicara KPK Bidang Penindakan Ali Fikri. Foto: Fathan Sinaga/JPNN.Com
Termasuk, memastikan apakah pembangunan taman tersebut ada aliran dari pihak-pihak lain terkait dengan jabatan Edy sebagai Gubsu.
Selain itu, Ismail juga menyebutkan ada perkara lainnya yang dilaporkan ke KPK.
Laporan ini mengenai pembangunan di lingkungan Pemprov Sumut.
"Itu ada pembangunan bronjong tanpa ada izin dari kementerian. Karena dia bronjong di pinggir sungai, harus semua ada izin dari pihak kementerian, sedangkan dia membangun tanpa ada izin, berarti, kan, ada dugaan indikasi di situ," ujar Ismail. (tan/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi dilaporkan ke KPK. Lembaga Antikorupsi akan memproses laporan dan menganalisis data.
Redaktur : Boy
Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- KPK Sita Motor Royal Enfield Ridwan Kamil, Kapan Dipanggil?
- Sidang Mediasi Agustiani Tio vs Rossa Purbo, Permintaan Dispensasi Kesehatan Belum Direspons
- KPK Geledah Rumah La Nyalla Terkait Jabatannya di KONI Jatim
- KPK Geledah Kantor KONI Jawa Timur Terkait Dana Hibah Pokmas
- KPK Panggil Komisaris Utama Sinarmas dalam Kasus Dugaan Investasi Fiktif
- 5 Berita Terpopuler: Menanti Hasil Demo Honorer, Penanganan Guru Diambil Alih Pusat, Rusak!