Gubernur Sutarmidji: Untuk Apa Diberi Anggaran Kalau Menjadi Silpa
Optimistis Ekonomi Kalbar Tumbuh 3 Persen di Triwulan II-2021
Rabu, 02 Juni 2021 – 16:51 WIB

Gubernur Kalbar Sutarmidji. ANTARA/Dedi
Kepada dinas lainnya seperti Dinas Ketahanan Pangan serta Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura harus bersinergi agar Kalbar terus menjadi lumbung pangan.
Adapun pejabat yang dilantik sesuai pergantian nomenklatur dari pemerintah pusat yaitu Sy Kamaruzaman sebagai Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan, Energi, dan Sumber Daya Mineral, Muhammad Munsif sebagai Kepala Dinas Perkebunan dan Peternakan.
Kemudian, Florentinus Anum sebagai Kepala Dinas Tanaman Pangan dan Holtikultura, Heronimus Hero sebagai Kepala Dinas Ketahanan Pangan, dan Linda Purnama sebagai Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekda Kalbar. (antara/jpnn)
Gubernur Sutarmidji membeber syarat pertumbuhan ekonomi Kalbar bisa tembus di angka tiga persen pada Triwulan II-2021.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Pemko Pekanbaru Pangkas Anggaran Mobil Dinas, Dialihkan ke Kegiatan Prorakyat
- Dukung UMKM, Pemprov Jakarta Siapkan Anggaran Rp 300 Miliar
- Analis Sebut Kans Ekonomi Indonesia Alami Perkembangan Progresif
- Menteri ESDM: Mudik 2025 Dorong Pertumbuhan Ekonomi Daerah
- Sekda Sumsel Pimpin Rapat Persiapan Program Mencetak 100.00 Sultan Muda
- MahakaX Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Melalui Inovasi di Industri Media Digital Kreatif