Gubernur Tolak Pemipaan Gas Bontang-Semarang
Sabtu, 17 Juli 2010 – 18:35 WIB

Gubernur Tolak Pemipaan Gas Bontang-Semarang
Sjahid menjelaskan, jika rencana proyek ini terus dilanjutkan, maka yang rugi adalah masyarakat Bontang. “Sedikitpun tidak ada dampak positifnya ke masyarakat. Yang ada hanyalah kerugian yang besar,” tutur Sjahid. Sama dengan sikap gubernur, Sjahid juga menuntut, pembangunan pabriknya harus di Bontang. “Mau gas? Silakan bangun pabrik dan pembangkit listrik di sini (Bontang, red). Bukan gasnya yang dibawa keluar,” kata dia.
Jauh hari, empat anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI asal Kaltim juga menolak proyek pemipaan gas itu. Hal itu disampaikan Ketua Komite II DPD RI Bambang Susilo yang juga anggota DPD RI asal Kaltim. Dia katakan, dalam sidang paripurna DPD RI, empat anggota DPD RI asal Kaltim sangat tegas menolak proyek tersebut.
"Apalagi proyek itu hanya melibatkan Group Bakrie dan tidak menyertakan pengusaha daerah. Jadi kami meminta bantuan dan dukungan seluruh anggota DPD RI untuk menghentikan proyek tersebut," ungkap Bambang. (far/sam/jpnn)
SAMARINDA - Proyek pemipaan gas Bontang (Kaltim)-Semarang (Jateng) yang sudah digagas sejak 2004, terus menuai penolakan. Setelah sebelumnya Wakil
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi