Gubernur Viktor Minta Organsiasi di NTT Mulai Lakukan Branding
Selasa, 04 Januari 2022 – 23:50 WIB

Gubernur Nusa Tenggara Timur dalam pertemuan bersama DPD WKRI NTT di Ruang Kerja Gubernur, Selasa (4/1). Foto: Biro Administrasi Pimpinan
Tindak lanjut pertemuan tersebut langsung mendapat respon positif dari Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif.
Rencananya Pengurus DPD WKRI NTT bersama Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif akan melakukan pertemuan lebih lanjut pada Rabu (5/1) tepat pukul 10.00 Wita, bertempat di Kantor Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Provinsi NTT.
Pertemuan tersebut juga akan dihadiri oleh Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi NTT, Perwakilan Dinas DP3A Provinsi NTT, Penasehat Rohani WKRI Provinsi NTT, RD. Longginus Bone dan pengurus DPD WKRI Provinsi NTT. (mcr2/jpnn)
Gubernur Nusa Tenggara Timur dalam pertemuan bersama Dewan Pengurus Daerah Wanita Katolik Republik Indonesia (DPD WKRI) NTT, mempertanyakan branding seperti apa yang dimilki oleh setiap organisasi yang ada di NTT, Selasa (4/2).
Redaktur : Adil
Reporter : Meylinda Putri Yani Mukin
BERITA TERKAIT
- Ziarah Rohani Mencari Kedamaian Hati di Semana Santa Larantuka
- PP Hima Persis Hadirkan Aplikasi Satind Sebagai Upaya Digitalisasi Organisasi
- 5 Berita Terpopuler: Innalillahi, Polemik Muncul, Usulan Penetapan NIP CPNS & PPPK 2024 Ditunggu!
- Ahmad Andi Bahri Mundur dari Jabatan Sekjen DPP AMPI Setelah Pemulihan Nama Baiknya
- Sejumlah Daerah Diguncang Gempa, Magnitudo 6.0 di Wanokaka NTT
- Rapat Pleno V DPP AMPI: Kembalikan Muruah Organisasi, Perkuat Soliditas Kader